All Member SHINee UFO Reply
UFO adalah sebuah situs dimana, kita dapat mengirimkan pesan kepada artis idola yang nantinya (jika kita beruntung) akan dibalas secara langsung oleh idola kita tersebut. Balasan pesan itulah, yang dinamakan UFO REPLY. Namun sayangnya, orang yang bisa mengirim UFO ini hanyalah warga korea atau yang mempunyai nomor ID khusus untuk mendaftar. member SHINee yang paling sering membalas UFO adalah Jonghyun. berikut adalah beberapa UFO yang pernah dibalas oleh member SHINee.
1. Fan : "Oppa.. panggil aku little baby" Jonghyun : "Kau ingin menjadi bayi berumur 3 tahun?"
2. Fan : "Onew Oppa... kau harus menikahiku!" Onew : "^^aku tidak bisa" Fan : "Ayo menikah!" Onew : ^^ Jonghyun : "Tdak!" Onew : "Jonghyun bilang tidak^^"Ini Fans beruntung banget yah? bisa dibales oleh dua member sekaligus!
3. Fan : "Taemin.. kenapa emotion-mu memiliki banyak tanda seperti keringat?" => ^^;;;; Taemin : "Itu bukan keringat, itu rambutku!"
4. Fan : "Suamiku, kali ini aku harus membeli album versi A atau B?" Key : "Sayang, belilah dua-duanya! kekeke"Ini fans mimpi apa tadi malam, dipanggil sayang sama Ke-Pa. -___-"
5. Fan : "Hari ini aku ulang tahun tapi aku ada ujian, jadi aku tidak bisa bermain, Minho, tolong jawab ini, beri aku ucapan selamat ulang tahun.." Minho : "Selamat ulang tahun untukmu^^ Jangan merasa tertekan di tengah usaha untuk meraih tujutnmu, kamu bisa melakukannya^^"(fan ini mendapatkan balasan dari Minho Oppa, 20 menit sebelum ujiannya dimulai)admin yakin, fan yang satu ini langsung dapet nilai sempurna
6. Fan : "Jonghyun! Berikan key padaku!" Jonghyun : "Ambillah sebanyak yang kau mau.. hah"di kira Key Oppa itu apaan yah? =,=
7. Fan : "Oppa.. pasta gigi rasa stoberi itu terlalu manis, Ayo kita ciptakan pasta gigi rasa ayam" Onew : "No No No. Ayam itu hanya untuk dimakan."
8. Fan : "Tangkap lah hati ku.... <3 <3 <3" Taemin : "Okee..."
9. Fan : "Aku adalah Cinderella. Aku kehilangan sepatu kacaku. kekeke.." Jonghyun : "Aku membuangnya agar aku bisa bertemu dengan mu. kekekeke"
10. Fan : "Aku butuh tidur TT TT Selamat malam!!" Jonghyun : "Kau ini!! cepat tidur!!" Fan : "Hey, aku ini adalah noona, kenapa kau memangglku seperti itu?" Jonghyun : "kekeke.. Hai noona, apa kabar? Sekarang kau mengungkapkan umurmu. kekekee.."
11. Fan : "Suaramu yang lembut membuat hatiku merasa nyaman^^ *senyum indah dari Onew*" Onew : "Ah.. terima kasih^^ Jika tersenyum, kamu akan diberkati^^"
12. Fan : "Nyanyikan sebuah lagu untukku! TT TT" Jonghyun : "Tidak mau. kekeke.."
13. Fan : "Jonghyun oppa.. sebagai teman sekamarmu, kamu suka Roo (nama anjing Jonghyun) atau Minho?" Minho : "Aku juga penasaran"
14. Fan : "Oppa.. tolong balas Ufo-ku walau hanya sebuah titik!" Jonghyun : "."(=,= Jonghyun benar-benar membalas dengan sebuah titik) How poor you are =,=
15. Fan : "Berikan Taemin padaku" Onew : "No No No"
16. Fan : "Taemin ... kau tau segalanya, bukan? bagaimana cara jerapah menangis?" Taemin : "Seperti ini => T_T kekee"
17. Fan : "Minhoah... beritahukan rahasiamu padaku agar cepat tinggi. kamu jangan tumbuh tinggi dengan diam-diam. ayo tumbuh bersama noona" Minho : "Makan dengan baik dan tidur dengan baik"
18. Fan : "Dubu Jinki! I love you! i love you! i love you!" Onew : "Dubu dubu dubu i love you too"
19. Fan : "Jonghyun hyung.. kau adalah yang paling tampan di SHINee, bahkan kau lebih tampan dari Choi Minho..." Jonghyun : "Aku akan mentraktirmu... kekeke
20. Fan : "Aku sangat suka padamu Oppa :) "
Jonghyun : "Hai nak, berapa umurmu?"
21. Fan : "Kalian semua tidak tidur tapi makan!" Onew : "Ayam goreng, ayam goreng, ayam goreng, ayam goreng, ayam goreng"
22. Fan : "Rinduu padamu lebih tinggi dari langit dan lebih kokoh dari bumi!! Taemin, tidakkah kamu merindukan noona TT TT" Taemin : "Aku lebih tinggi dari semesta dan lebih kokoh dari bumi.. kekeke.."
23. Fan : "Hai SHINee saat ini aku sedang mendengarkan lagu Julliete. Jadi Key, cepatlah datang dan jadi romeo-ku~" Key : "Berubah, Romeo!"
24. Fan : "Minho.. besok hari minggu ayo bermain bola bersamaku.. kekeke..." Minho : "Haruskah?"
25. Fan : "Nyanyian Jonghyun jadi lebih baik sekarang. Handsome Romeo^^" Jonghyun : "Thank you Julliete."
26. Fan : "Aku adalah orang yang bodoh.. orang bodoh yang hanya tau Taemin." Taemin : "Itu hal baik~ teruslah menjadi bodoh ^o^"
27. Fan : "Dimana aku bisa mendapatkan laki-laki sepertimu? Lonely lonely lonely TT TT" Onew : "Aku tidak pernah mencari laki-lakki. Jadi aku tidak tau."
28. Fan : "Aku pikir bahasa korea sangat menarik, tapi aku tidak bisa mempelajarinya. aku benar-benar bodoh" Key : "Berfikir bahwa bahasa korea itu susah? TT TT"(Ufo Reply Cina)
29. Fan : "Harapanku adalah, kalian semua tidak prenah sakit. aku akan senagn jia kalian semua selalu sehat ^^" Minho : "Akku juga berharap semua fans tidak akan pernah sakit dan akan selalu sehat. semangat setiap hari!!"
30. Fan : "Jonghyun Oppa, ada banyak jenis teh susu. Rasa apa yang paling Oppa suka? Aku suka Denmark Red Tea" Jonghyun : "Jika kukatakan, ini akan menjadi sebuah iklan"
31. Fan : "Jinkki ah.. kiriman ayam goreng rasanya enak. keke.. Ayam goreng seperti apa yang kau suka?" Onew : "Oof.. aku lapar"
32. Fan : "Taemin.. kita harus bicara serius! Temui aku!" Key : "No way..."
33. Fan : "Minhoya... ~~ mi mi minho yaa~~!!" Minho : "Wae wae wae wae ae ae aeyo~???"
34. Fan : "Pangeran! kau di mana??? ayo keluar sekarang!!!" Jonghyun : "Aku disini..!!"
35. Fan : "Aku sudah Online selama lebih dari 10 jam. Tolong marahi aku agar aku bisa belajar untuk ujian TT _TT" Onew : "10 jam? wow, good job..."
Pengen do bls UFO sama Oppa jonghyun ngarep
ReplyDelete